mengapa kelompok padri mau memurnikan kelompok adat?
Jawaban
Alasan kenapa Kaum Padri mau memurnikan Kaum/Kelompok Adat, karena Kaum Adat yang diantaranya sudah masuk Islam, tapi masih melakukan kegiatan yang melanggar ajaran Islam, seperti judi, mabuk dan sambung ayam.
Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut.
Kaum Padri merupakan sebutan bagi ulama yang baru saja pulang haji dari Mekah, disana mereka mendalami ilmu dan ajaran islam dan bertekad untuk memberantas adat/kebiasaan yang bertentangan dengan ajaran dan hukum Islam.
Selanjutnya di Sumatera Barat ada Kaum Adat dari Kerajaan Pagaruyung yang meskipun telah memeluk agama Islam, tapi masih melestarikan tradisi yang tidak sesuai dengan nilai-nilai Islam, seperti judi, mabuk dan tradisi sambung ayam dll. Akhirya, dengan adanya kebudayaan yang pro-kontra tersebut, berakibat pecahnya perang diantara kedua pihak.
Sebenarnya tujuan Kaum Padri adalah baik, yaitu menerapkan ajaran kebaikan akan tetapi dengan cara yang salah dan tindakan yang keras. Pada akhirnya karena orientasi yang salah penerapan ajaran kebaikan tersebut tidak tersalurkan sesuai tujuan dan menimbulkan masalah baru, yaitu Perang Padri.
Dengan demikian, alasan kenapa Kaum Padri mau memurnikan Kaum/Kelompok Adat, karena Kaum Adat yang diantaranya sudah masuk Islam, tapi masih melakukan kegiatan yang melanggar ajaran Islam, seperti judi, mabuk dan sambung ayam.
Pertanyaan Lain :
- Saat awal di didirikan VOC, meminta keistimewaan hak-hak dagang akan tetapi dalam perkembangan nya menjadi penguasa pasar
- Sejarah tentang di mana Islam pertama kali muncul di Indonesia
- Salah satu pengaruh positif dari posisi silang Indonesia adalah….
- Berikut adalah contoh kalimat imperatif, kecuali ….
- Selama perjuangan bersenjata menghadapi sekutu dan Belanda TNI dipimpin oleh
- Dari sejarah Sumpah Pemuda dapat kita ambil maknanya nilai-nilai persatuan dan kesatuan bangsa dan membuktikan bahwa ternyata berbagai perbedaan dapat disatukan
- Tanah adalah milik negara, maka rakyat harus menyewa tanah kepada negara. Hal inilah yang melatarbelakangi sistem sewa tanah pada masa pemerintahan
- Salah satu pengaruh kedatangan agama Hindu-Buddha di Indonesia berasal dari temuan Yupa. Informasi yang dapat diketahui dari yupa adalah
- Organisasi-organisasi kemiliteran yang dibentuk pada masa pendudukan Jepang berpengaruh besar bagi bangsa Indonesia setelah kemerdekaan
Kumpulan Materi :
Informasi Kuliah dan Beasiswa :
- Pendaftaran Beasiswa LPDP 2022 Tahap II Segera Dibuka ! Ini Syaratnya
- Seleksi Mandiri Universitas Airlangga D3, D4, dan S1 Tahun 2022